Part 1 - DIJAMIN KANGEN NAIK BUS INI | PO Doa Ibu Bis AC Ekonomi Jakarta Tasikmalaya via Puncak & Cianjur
Trip bus dari Jakarta menuju Tasikmalaya ini memakan waktu yang tidak sebentar. Tapi perjalanannya seru & penuh warna. Naik Bus PO Doa Ibu dengan nomer pintu AR05 via Puncak Bogor, Cipanas & Cianjur.
Jadi bus ini tidak melalui Tol Cipularang seperti bus-bus pada umumnya.
Bis malam kelas AC Ekonomi ini tarifnya sebesar Rp. 100.000 / orang untuk full trip Jakarta Tasik, Jawa Barat. Titik awal berangkat dari Terminal Kampung Rambutan, melalui Ciawi, Cianjur, Cileunyi, Nagreg, Garut dan berakhir di Terminal Indihiang Tasikmalaya atau di pool PO Doa Ibu Tasikmalaya.
PO Doa Ibu ini merupakan anak perusahaan dari Mayasari Group. Bersama PO lainnya seperti Mayasari Bakti, Karunia Bakti, CBU, MGI, Primajasa, City Trans Utama.
Spesifikasi bus PO Doa Ibu AR05 ini adalah:
Chasis : HINO RK8 Matic
Suspensi: Leaf Spring / Per Daun
Transmisi Automatic
Body : Legacy SR1 Single Glass
Karoseri : Laksana, Ungaran - Jawa Tengah
Konfigurasi Kursi: 3-2 Economy AC
Jumlah kursi: 50+ kursi
Fasilitas : Smoking Area
Supaya teman-teman tidak penasaran, yuk ikuti terus video liputan Om Jarwis ini, dan jangan di skip supaya teman-teman mendapatkan informasi berguna sampai akhir video.
Dan terakhir, Om Jarwis ucapkan selamat menonton dan jangan sungkan untuk Like, Comment & Subscribe ya...
Terima kasih.
Anjar Wisnubroto
Follow akun instagram saya
https://www.instagram.com/anjarwisnubroto/
Channel youtube:
https://youtube.com/c/OmJarwis