MENU

Fun & Interesting

BANGUN RUANG MATEMATIKA SD || KUBUS DAN BALOK || Ciri-Ciri, Sifat-Sifat, Jaring-Jaring dan Rumus

Utak Atik Otak 51,971 4 years ago
Video Not Working? Fix It Now

Pengertian bangun ruang menurut para ahli adalah sebuah benda yang diklasifikasikan dalam ilmu matematika, memiliki volume, isi, dan memiliki 3 komponen penyusun berupa sisi, rusuk, dan titik sudut. Sisi adalah bidang atau permukaan yang membatasi bangun ruang. Rusuk adalah garis yang merupakan pertemuan dari dua sisi bangun ruang. Titik sudut adalah titik pertemuan dari tiga buah rusuk pada bangun ruang. Bangun ruang juga disebut sebagai bangun tiga dimensi. Macam-macam bangun ruang sendiri dapat dikategorikan menjadi 2 kategori besar, yatu bangun ruang sisi datar dan bangun ruang sisi lengkung. Pengertian bangun ruang sisi datar adalah bangun ruang dengan sisi berbentuk mendatar. Bangun ruang sisi datar meliputi balok, prisma, limas, dan kubus. Sedangkan bangun ruang yang masuk kategori sisi lengkung adalah bola, tabung, dan kerucut. Pengertian bangun ruang sisi lengkung adalah bangun ruang dengan bagian-bagian yang melengkung. Pada Video kali ini kita akan belajar mengenai beberapa bangun ruang sisi datar, yaitu kubus dan balok. 00:00 Intro 00:26 Pembukaan 00:41 Pengertian Bangun Ruang 01:00 Komponen Penyusun Bangun Ruang 01:25 Macam-Macam Bangun Ruang 01:36 Bangun Ruang Sisi Datar 01:50 Bangun Ruang Sisi Lengkung 02:15 Kubus 03:12 Ciri-Ciri Kubus 04:10 Sifat-Sifat Kubus 06:28 Jaring-Jaring Kubus 07:01 Rumus Kubus 08:48 Balok 09:21 Ciri-Ciri Balok 10:15 Sifat-Sifat Balok 12:41 Jaring-Jaring Balok 13:05 Rumus Balok 14:36 Penutup Simak terus video kita ya. Kira-kira kalian ingin kita buat video apalagi ya? komen yuk Dannnn.... Jangan lupa dukung kita dengan cara subscribe channel kita, like, komen, dan share video kita. Salam dari sabang sampai merauke Ikuti juga kita di Webstite UAO : https://www.utakatikotak.com IG UAO : https://www.instagram.com/utakatikotak Facebook : https://www.facebook.com/utakatikotakyes #Matematika #TematikSD #MatematikaSD #MatematikaKelas4SD #MatematikaKelas5SD #BangunRuang #Kubus #Balok #SifatBangunRuang #RumusBangunRuang #BangunRuangKubus #BangunRuangBalok #SifatBalok #SifatKubus

Comment