DipacuModa adalah akun yang menampilkan transportasi publik atau transportasi umum serta juga sesekali menampilkan kuliner baik itu kuliner daerah atau kuliner yang sedang ramai atau viral.
Kali ini kita akan menaiki travel dengan nama WB Trans, WB trans ini masih satu group dengan Warga Baru atau PO Warga Baru. Trip kali ini dengan ongkos tiket 180.000 untuk pulang - pergi jadi ini sudah termasuk tiket pulang Subang ke Jakarta.
SELAMAT MENONTON
#DipacuModa