Bagi kita yang yang ingin hidup lebih berbahagia, hidup lebih berarti, silahkan simak ulasan tentang Metta ini, ulasan tentang cinta kasih universal, satu praktek dharma yang melembutkan, menghangatkan, menyejukan dan membahagiakan hati, membuat kita hidup semakin harmonis.
Terima kasih Bhikkhu YM. Ashin Kheminda, semoga niat bhante yang yang luar biasa ini memberikan kontribusi kebahagiaan bagi semua makhluk. Sadhu.... Sadhu.... Sadhu.