CATATAN PENTING ------------------------------- Terima kasih telah menyaksikan video ini! 😊 Proses penciptaan Karya Tari dengan durasi kurang lebih 10 menit ini tentu tidaklah mudah, selama kurang lebih 4 bulan mengorbankan waktu, tenaga, uang, air mata, dan lain sebagainya. Banyak sekali terjadi untuk keperluan Lomba Tari Kreasi atau Ajang FLS2N (Festival Lomba Seni Siswa Nasional) yang notabenenya mencipta Karya Tari baru dengan menggunakan iringan musik yang sudah mempunyai hak cipta, dan diambil dari Youtube untuk kepentingan pribadi. Sheilla harap ini tidak terjadi bagi kalian para Penata Tari yang sudah mempunyai niat buruk untuk mengambil serta mengedit musik karya Sheilla ya (Na'udzubillahimindzalik). Mohon maaf apabila di dalam Karya Tari ini masih banyak sekali kekurangan, mohon kritik & sarannya. ------------------------------- Penata Tari: Sheilla Yunia Z Sinopsis: Berdasarkan kisah nyata, karya tari ini menggambarkan perjalanan hidup seorang Ronggeng Topeng cilik. Dimana ketika ia beranjak dewasa, ketika ia menemukan jati dirnya, ketika ia mencintai apa yang ada didalam dirinya, restu dari sang ibu pun, tak ia dapatkan. Akankah ia meninggalkan dunianya? Atau tetap bertahan?.. Dosen Pembimbing: Bapak B. Kristiono Soewardjo, S.E, S.Sn, M.Sn Tim Produksi: @jagakarsa.19 on Instagram Penari: Mahaika Umiyati Fardinta Faini Ayu Dwi Lestari Dita Afriyani Frida Damayanti Viki Agustin Lentiana Dewi Syanindita Anisa Gunawan Teja Mahendra 5 penari cilik (Puja, Najwa, Sinta, Tiara, Tasya) Pemusik: Sanggar Sinar Seli Asih Penata Rias: Fauzi Octariyanto, S.Pd (@nyaimakeup on Instagram) Penata Busana: Sanggar Sinar Seli Asih & Sanggar Ratna Sari Penata Cahaya: Dinar Setyaningsih, S.Pd.