PT Pamitra Jaya Konstruksi rutin mengadakan kegiatan Corporate Social Responsibility. Program CSR ini merupakan salah satu tanggung jawab sosial perusahaan terhadap kelangsungan hidup masyarakat di sekitar wilayah perusahaan. Adapun program CSR yang dijalankan antara lain program santunan terhadap anak yatim.
Program ini merupakan wujud nyata komitmen PT Pamitra Jaya Konstruksi dalam menjalankan tanggung jawab sosial perusahaan sekaligus bentuk kepedulian terhadap kesejahteraan masyarakat sekitar. Bangga dan bahagia rasanya!
''Berbagi Adalah Bentuk Terbaik Dari Kepedulian Terhadap Sesama''.