1. KASTENGEL
BAHAN A:
- 150 gr Butter
- 100 gr Margarin
- 10 gr Gula pasir
- ¼ st Garam
BAHAN B:
- 2 bt Kuning telur
BAHAN C:
- 1 st Ny.Liem Baking powder
- 375 gr Terigu Protein Sedang
- 25 gr Susu Bubuk
- 125 gr Prochiz Cheddar diparut halus, dipanggang dengan panasnya oven 100OC ± 20 menit
BAHAN D:
- 150 gr Prochiz Cheddar Cheddar diparut
2. PEMOLES
BAHAN:
- 3 btr Kuning telur
- 1 st Susu UHT
____________________________________________
Hubungi kami melalui:
Toko Kue Ny. Liem
Jl. Naripan no. 52, Bandung
(022) - 4231425 / 4205278
LKP & Toko Bahan Kue Ny. Liem
Jl. Naripan no. 80, Bandung