Review Perjalanan Sabang ke Aceh | Pertaruhan hidup dan mati ketika bertemu badai di tengah laut | Roadtrip Sumatra - Banda Aceh Episode 14
Setelah 2 hari kita putar - putar keliling pulau sabang, saatnya kita sekarang kembali ke Aceh via pelabuhan balohan Sabang. Kita mengejar pesawat yang akan terbang kembali ke jakarta pada jam 8 malam.
Seperti biasa kita akan menaiki Kapal Cepat dari Express bahari, untuk pembeliannya melalui aplikasi express bahari dapat di lihat juga pada video awal kita perjalanan menuju sabang.
Ditengah perjalanan kita terjebak badai di tengah lautan. Simak pengalaman kita selama menaiki kapal express bahari Guys.
Kami acungkan jempol untuk nahkoda yang mampu dan bertanggung jawab terhadap keselamatan awak penumpang. Express Bahari terbukti handal dalam berbagai medan.
Lokasi : Pelabuhan Balohan
Alamat : R8GW+JWR, Jl. Pelabuhan Balohan, Balohan, Kec. Sukajaya, Kota Sabang, Aceh 24411
Maps : https://maps.app.goo.gl/JMVfgmCPgZa1MwZy6
#travel #vacation #holiday #hotel #travelgram #instagood #relax #getaway #family #familytime #luxury #weekend #villa #pesonaindonesia #wonderfulindonesia #indonesia #exploreindonesia #visitindonesia #jalanjalan #indotravellers #wisataindonesia #indonesiabagus #indonesiaparadise #travel #pro #bandaaceh #aceh #pantaiaceh #pelabuhanaceh #pelabuhan #sabangaceh #sabang