MENU

Fun & Interesting

Sedep Banget Bikin Ketagihan ‼️ Resep Kare Ayam Kampung Khas Jawa

Risna di DWD 222,212 10 months ago
Video Not Working? Fix It Now

#resepkareayamkampungkhasjawa#kareayam#risnadwd#menulebaran#menuharian#temanmakanketupatdanlontong#sayurlebaran#kareayamkampungkhasjawatimur#masakayamkampung#resepkareayam 00:00 : opening 00:45 : persiapan bahan 02:09 : persiapan bumbu 04:26 : tumis bumbu 05:17 : masukan bumbu dan santan encer kedalam rebusan ayam 06:02 : masukan santan kental dan seasoning 07:09 : plating dan sajikan ================================== Assalamualaikum bismillahirrahmanirrahim Resep Kare Ayam Kampung Khas Jawa bahan : 1 ekor ayam kampung betina yg gemuk 600 ml santan kental 300 ml santan encer 15 siung bawang putih 20 siung bawang merah cabe merah keriting+ cabe rawit merah disesuaikan selera jumlahnya 1/2 sdm lada butiran 11/2 sdm ketumbar butiran 1/2 sdt jintan 6 btr kemiri 2 cm kunyit 2 cm jahe 2 ruas lengkuas 2 btg serai 5 lbr daun salam 3 lbr daun jeruk untuk cara memasaknya silahkan tonton videonya sampai selesai ya terimakasih sudah berkunjung ke channel Risna di DWD semoga bermanfaat dan menginspirasi teman-teman semua dan please support kami ya 🙏🥰

Comment