Tari Srimpi Merak Kesimpir adalah tari putri klasik gaya Yogyakarta yang dicetuskan oleh Sri Sultan Hamengku Buwono VII. Tari ini dibawakan oleh empat orang penari putri dengan properti pistol (senapan). Gendhing merak kesimpir digunakan sebagai pengiring tarian tersebut.
#TariSrimpi #SrimpiMerakKasimpir