Pada video ini kami mengenalkan tentang alat ukur pekerjaan bengkel, yang bernama Torque Wrench atau Kunci Torsi, bagian-bagian nya, cara menggunakannya dan cara membaca ukurannya, semoga membantu untuk pembelajar atau mekanik pemula.